Minggu, 23 Februari 2014

Pemrograman Web

adalah suatu bentuk pemrograman berbasis web yang digunakan untuk pembuatan website menggunakan media browser. Browser adalah aplikasi yang digunakan sebagai penghubung ke internet.
Pemrograman web ada dua macam,yaitu web statis dan web dinamis.

HTML (Hyper Text Markup Lenguage)
adalah bahasa pengkodean untuk menghasilkan dokumen-dokumen hyper text untuk digunakan di WWW. Kode/script : dituliskan dalam media pengkodean (notepad,ultra edit).

Berikut struktur HTML

<html>
<head>
 <title>Judul</title>
</head>
<body>
 Bagian ini diisi sesuai keinginan
</body>
</html>

Setelah selesai mengetik simpan dinotepad dibelakang diberi .html (dot html) : belajar.html

0 komentar:

Posting Komentar